ANTAM Logam Mulia hadirkan Emas Batik Wahyu Tumurun.
Batik yang telah dikenal sejak tahun 1480 M di wilayah Yogyakarta, banyak disukai karena keindahan dan filosofinya yang mendalam.Batik ini memiliki makna sebagai simbol kemuliaan, selalu berharap kepada Sang Pencipta, demikian pula pengharapan yang bersifat keduniawian. Motif ini juga menyiratkan berkah kehidupan lahir batin dalam kehidupan berumah tangga, keharmonisan dan kebahagiaan yang langgeng dan terjaga selama-lamanya.
.
Saat ini Emas Batik Wahyu Tumurun dan batik series lainnya sudah bisa anda dapatkan di butik LM terdekat di kota anda.
Untuk info selengkapnya anda bisa kunjungi www.logammulia.comwww., antam.com
Sumber InANTAM / edit koranbumn.com