Rapim PT Pelni (Persero) yang dilaksanakan tanggal 4 – 8 Desember 2018 di Hotel Grand Preanger Bandung, berkesempatan hadir inspirator sukses mulia Bapak Jamil Azzaini, memberikan motivasi / ajakan kepada seluruh insan Pelni untuk menjaga dan mengoptimalkan aset Pelni sehingga bisa memberikan kontribusi untuk negara.
Bekerja tidak hanya bertujuan untuk mendapatkan penghasilan, bukan hanya mencari gaji, tapi bekerja adalah menjaga aset negara dan menoptimalkan sehingga memberi manfaat untuk negeri ini
Sumber InPelni / edit koranbumn.com